Kamis, 21 November 2013

Kalimat Penting: Abraham Kuyper: Dosa & Pemerintah

"Tesis Calvinistis yang pertama yaitu bahwa dosa sendiri telah meniscayakan adanya pemerintah-pemerintah".

[Catatan saya: maksudnya, di dalam penciptaan dalam Kejadian 1, Allah belum mendirikan pemerintah. Allah baru mendirikan pemerintah sebagai bagian pemeliharaan Allah atas manusia, setelah manusia jatuh dalam dosa. Hal ini dimaksudkan agar manusia tidak saling membunuh dan terjadi neraka di bumi]

(dari buku "Ceramah-Ceramah Mengenai Calvinisme" [Surabaya: Momentum])